Thursday, April 21, 2011

Kopi Hitam dan Segelas Susu

“Cemburu”, salah satu bumbu-bumbu di kehidupan ini yang pasti pernah dihadapi setiap manusia. Sebuah reaksi kimia dimana seseorang merasa kesal, uring-uringan, geregetan, dan berbagai rasa yang tak karuan bercampur seperti  rasa STMJ Oplosan yang entah apa campuran tambahannya. Rasa Cemburu adalah bagian tak terpisahkan dari Hidup saya yang selama ini selalu menghantui bagaikan virus HIV yang pelan-pelan mematikan. Terlalu seram mungkin saya menggambarkannya,  beberapa orang memang dapat dengan cepat pulih dan mengalihkan perasaan ini ke hal lainnya namun beberapa orang tidak semudah itu, dan bahkan rasa cemburu yang ditanam sejak lama menjadi beban yang sangat berat untuk dipikul. Dulu saya adalah orang yang kedua ini, rasa cemburu yang dipendam terus-menerus dan lampau waktu menjadi beban mental yang sangat menyiksa. Sampai akhirnya saat dimana saya mulai bisa mengendalikannya. Nanti saya ceritakan bagaimana itu bisa terjadi.

Monday, January 24, 2011

Ketentuan Booking Tiket Pesawat

temen-temen yang mau booking tiket pesawat dengan jasa saya, saya sangat mengapresiasinya. mungkin banyak yang kurang jelas mengenai cara booking dan ketentuannya. Saya disini tidak bermaksud mencari keuntungan pribadi, disini saya hanya membantu booking tiket online yang bekerjasama dengan Travel PT.Web Wahana Wisata. Jadi jika ada charge atas maskapai tertentu itu adalah murni dari Travel dan bukan dari saya.
Berikut ketentuan Booking Tiket Pesawat:

Tuesday, January 4, 2011

Renungan Suci di Sebuah TOILET

inspirasi memang ada dimana-mana, kali ini saya malah menemukan inspirasi SUCI ini di Toilet..
haha tapi tak apalah, faktanya inspirasi memang sering saya dapat sembari duduk manis menunggu produksi keju selesai :p

Kali ini terlintas dipikiran dan benak saya mengenai korelasi konsep The Secret dan karma Phala, The Secret? pasti hampir semua mengetahuinya, salah satu buku paling populer di abad ini yang mengungkap rahasia hidup terbesar. Ya Rahasia Besar! Saya yakin secara sadar atau tidak sadar rahasia besar itu sudah kita laksanakan setiap saat.
Sedangkan, Konsep Karma Phala adalah salah satu konsep suci dalam ajaran agama Hindu yang menjelaskan bahwa setiap perbuatan akan menuai hasil yang setimpal.

Saturday, January 1, 2011

My Resolution in 2011 :)


my resolution in this year are:
  • Be a good Son, Brother, and Friends.
  • Do some exercise like BasketBall, Jogging, and Playing Pool regulary to get health and fit body
  • Have sixpack Body!
  • Studying and Having Fun Regulary.
  • Get IP and IPK cumlaude.
  • Get a/some job in my part time.
  • Have more and more friends and do some activities together
  • Have a strong relationship with my Big Family
  • Improve my Blog and make a diary.
  • Improve my organization experiences and take the chances!!
  • Be the best boyfriends to Putu Ari Widiastuti :)
  • Give an unforgetable gift to my Girlfriends and my sister.
  • Do useful things in my spare time.
  • Use my time wisely and start to manage my time!
  • Be BETTER and BETTER person!! Make them REAL...

Friday, December 31, 2010

Wonderful Night in the last 2010

What a wonderful night in the last 2010. Hanging out with my friends: Karu, Prasasta, Tresna, Windy, and Mardana. That night began at 21.00 at MC.D sector9, enjoy our dinner in the second floor with a beautiful scene,  hmm may be not like what u though. lol. Then walking from sector9 to sector7. Yes, we were walking! wow, drop in to Indomaret bought Bridge Card and Domino, then we went to the center park enjoy the mini fireworks. I just could say about that night, what a crowded!! many people went to the street to clebrate the new year, with  trumpet, firework, and common accessories. time still 22.15. There were still 1 hour and 45 minutes to the main celebration. then, we decided to play pool in RedBall at Bintaro Junction, first i thought there would be full of people there, but i was wrong, there were 4 table available, so we choose table 3. We are still the begginer! that was the first time windy and tresna playing bliard, me, agus, and mardana have been played before. We played on pair. me with Tresna, windy with Prasasta, and Mardana with Karu. You know, my team made a hatrick that time, we won 3x continously... but we fell by Mardana and Karu with an equal battle.. yeay. Don't ask what made we won!

Time was 11.50, so, we end the game and ready for the main celebration. We went to the center park, and enjoy  the beautiful fireworks dancing above us about 45 minutes!! yeah what a great moment that was. I won't ever forget this moment. After the celebration was over. We went home walking from sector7 to sector3, tired?? NO. We enjoyed every moment, and the night was not over yet. We bought some drinks and snack at CircleK. then we went to our beloved KOSKOSAN at PONDOK MARZAN. Beyond STAN and from the top of Building "P" there were some people playing fireworks... our last fireworks that night. At Marzan, played game (Poker and Domino) till drop with 3 bottles of Beer. Acctually, they didn't make us  drop,but that wasn't what we want. The main things was the togetherness. We Laugh, drink, and made fun together that night. 3.00 (1/01/11) The beers was empty and I we all feel tired, so we end that night with a sweet dreams! :)

This Moment won't forgetable. The Last 2010 was over. Now, we open the new diary to fill with the new experiences in 2011. I hope this year will be better than before. With a new spirits and new hopes in 2011.

HAPPY NEW YEAR EVE
TO ALL PEOPLE IN THE WORLD


Sunday, December 26, 2010

Sudah Saatnya Garuda-Ku Menapak Bumi Pertiwi

Kemarin, Minggu 26 Desember 2010, mungkin menjadi hari yang paling sulit diterima oleh seluruh Bangsa Indonesia. Bagaimana tidak? Timnas Kesayangan kita yang sepanjang piala AFF ini di agung-agungkan bak Super Hero harus menelan kekalahin pahit 3-0 dari Malaysia. Mengingat Trackrecord Timnas Indonesia sepanjang AFF yang sangat meyakinkan, bahkan sebelumnya Malaysia di fase Penyisihan Grup sempat kalah 5-1 dari Indonesia. Bagimana tidak kecewa, sedih, kesal seluruh bangsa dengan kekalahan ini? Harga diri yang jatuh dari rival abadi bangsa ini diinjak-injak. 

Meski Malaysia menang, namun ternyata banyak orang di seluruh dunia yang malah menyorotinya sebagai tindakan tidak fair oleh suporter malaysia. Ya, tindakan mengganggu konsentrasi pemain kita dengan sinar Laser benar-benar berhasil menjatuhkan konsentrasi pemain Indonesia.